Lompat ke isi

Pegunungan San Gabriel

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Pegunungan San Gabriel (bahasa Inggris: San Gabriel Mountains) terletak di utara Los Angeles County, California, Amerika Serikat. Barisan pegunungan ini membentuk perbatasan antara Wilayah Los Angeles Raya dan Gurun Mojave dan dikelilingi oleh Hutan Nasional Angeles. Puncak tertinggi barisan ini adalah Gunung San Antonio (3067 meter) yang biasa disebut sebagai Gunung Baldy. Gunung Wilson (1740 meter) juga merupakan salah satu puncak terkenal. Di sini terdapat Observatorium Gunung Wilson.

Jajaran pegunungan di sekitar Pegunungan San Gabriel termasuk: Pegunungan San Bernardino, Pegunungan Santa Monica, Sierra Pelona Range dan Pegunungan Tehachapi.

Puncak gunung

[sunting | sunting sumber]

Diurutkan menurut ketinggian

  翻译: