Info bisa diandalkan:
Tamu mengatakan deskripsi dan foto untuk akomodasi ini akurat.

Berjarak 5 menit berkendara dari City of Tomorrow, Suroboyo Carnival dan Royal Plaza, The Alana Surabaya memiliki kolam renang indoor. Akses Wi-Fi gratis tersedia di seluruh area. The Alana Surabaya berjarak 15 menit berkendara dari masjid terbesar Surabaya, Al-Akbar, dan 20 menit dari Surabaya Town Square. Bandara Internasional Juanda berjarak 20 menit berkendara. Properti ini dapat dijangkau dalam 30 menit berkendara dari pusat kota, sedangkan Candi Sanggar Anggun yang terletak di Pantai Kenjeran berjarak 45 menit berkendara. Jatim International Expo, DBL Arena, dan Frontage Mega Projacet berada dalam jarak berjalan kaki dari properti. Setiap kamar ber-AC menawarkan lantai karpet atau kayu, minibar gratis, TV kabel layar datar, dan area tempat duduk. Kamar mandi pribadinya menyediakan shower, pengering rambut, dan perlengkapan mandi gratis. The Alana Surabaya memiliki meja depan 24-jam. Anda juga dapat bersantai dengan menikmati pijat yang menyegarkan. Layanan pramutamu dan parkir valet tersedia gratis. The Alana Surabaya memiliki 3 pilihan tempat bersantap. Orzya Coffee Shop menyajikan berbagai masakan khas Indonesia, Asia, dan internasional. Phoenix Lounge menghidangkan makanan ringan, minuman segar, dan pilihan kuliner khas Indonesia atau Asia. Cinnamon Cake Shop menyajikan roti, cokelat, es krim, kue dan cake.

Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 8,7 untuk perjalanan dua orang.

Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap

The Alana
Jaringan/brand hotel
The Alana

Keunggulan akomodasi

Lokasi premium: Tamu terbaru memberi nilai yang tinggi (8,5)

Informasi sarapan

Buffet

GRATIS parkir pribadi!

Tamu langganan

Ada lebih banyak tamu yang menginap kembali di sini dibandingkan akomodasi lainnya.


Ketersediaan

Pilih tanggal untuk melihat ketersediaan dan harga akomodasi ini

Tipe kamar
Jumlah tamu
 
2 single
atau
1 double besar
1 super-king
1 super-king
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Ulasan tamu

Kategori:

Staf
9,0
Fasilitas
8,5
Kebersihan
8,6
Kenyamanan
8,8
Harganya sepadan
8,6
Lokasi
8,5
Wi-Fi gratis
8,4
Nilai tinggi untuk Surabaya
Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:

Yang disukai tamu yang menginap di sini

  • Bambang
    Indonesia Indonesia
    View kota kl mlm hari bagus, sarapan lumayan enak, anak kecil tdk kena cas lagi, lingkungan sekitar hotel masih tenang, kolam renang tidak panas (tdk terpapar matahari langsung), dapat parkiran yg enak.
  • Sari
    Indonesia Indonesia
    Hotel lengkap kolam renang dan mini playground ank
  • Robensjah
    Indonesia Indonesia
    Sarapan cukup variatif. Semua karyawan, baik security, resepsionis, waiters ramah & membantu
  • Setyo
    Indonesia Indonesia
    - lokasi strategis dekat dengan waralaba, dbl arena, fithub graha pena, royal plaza. - staff ramah dan hangat. - kamar sungguh nyaman, kami mendapatkan kamar di ujung sehingga memiliki 2 bukaan jendela yg luas. - bed super nyaman. - fasilitas...
  • Eko
    Indonesia Indonesia
    dari awal minta kamar suite yg city view dengan posisi bathtub yg menghadap ke jendela dan ternyata dikabulin requestnya thank you so much, next time bkal kesini lagi
  • Rakhmad
    Indonesia Indonesia
    bagus😁 suka sekali 5/5 ( ⭐ ⭐ ⭐ ⭐ ⭐ ) ✨🌟🌟🌟🌟🌟✨ yang suka itu no.1 makananya enak sekali no.2 kamarnya enak dan cozy no.3 aku sukai kalo bisa jalan-jalan kemana-mana ku mau no.4 tempat berenangnya bagus dan enak sekali no.5...
  • Diah
    Amerika Serikat Amerika Serikat
    Kamar comfy dg lantai karpet dan cukup luas. Amenities cukup lengkap. Dikasi sabun dan shampoo tube kecil krn di bbrp hotel cm diprovide sabun yg isi ulang gt. Sikat gigi lembut. Handuk besar dikasi handuk utk tangan juga. Internet cukup lancar...
  • Mochammad
    Indonesia Indonesia
    1. Breakfast bervariasi 2. Kamar cukup luas dan bersih
  • Azis
    Indonesia Indonesia
    Ada isi ulang air mineral. Sangat membantu. Pertahankan terus...👍👍
  • Cahyadi
    Indonesia Indonesia
    Kamar luas, fasilitas kamar cukup nyaman utk kerja, harga terjangkau.

Sekitar hotel

Restoran
1 restoran di tempat

  • Oryza
    • Masakan
      Indonesia • Asia • Internasional

Fasilitas The Alana Surabaya
Fasilitasnya luar biasa! Skor ulasan: 8.5

Fasilitas paling populer

  • Kolam renang indoor
  • WiFi gratis
  • Antar-jemput bandara
  • Parkir gratis
  • Kamar bebas rokok
  • Pusat kebugaran
  • Layanan kamar
  • Restoran
  • Bar

Kamar Mandi

  • Tisu toilet
  • Handuk
  • Sandal
  • Kamar mandi pribadi
  • Toilet
  • Peralatan mandi
  • Pengering rambut
  • Shower

Pemandangan

  • Pemandangan kota

Outdoor

  • Teras
  • Taman

Dapur

  • Ketel listrik
  • Lemari es

Kegiatan

  • Musik/pertunjukan live
  • Klub anak

Ruang Tamu

  • Area tempat duduk
  • Meja kerja

Media/Teknologi

  • TV layar datar
  • TV satelit
  • Telepon

Makanan & Minuman

  • Kedai kopi di lokasi
  • Bar
  • Minibar
  • Restoran

Internet
Wi-Fi tersedia di seluruh hotel dan tidak dikenai biaya.

Tempat Parkir
Parkir pribadi gratis tersedia di dekat properti (reservasi tidak diperlukan).

  • Parkir valet

Layanan resepsionis

  • Check-in/out pribadi
  • Layanan concierge
  • Resepsionis 24 Jam

Layanan kebersihan

  • Laundry
    Biaya tambahan

Fasilitas bisnis

  • Faks/fotokopi
    Biaya tambahan
  • Pusat Bisnis
    Biaya tambahan
  • Fasilitas rapat/perjamuan
    Biaya tambahan

Keamanan

  • Pemadam api
  • Keamanan 24 jam
  • Brankas

Umum

  • AC
  • Layanan bangun tidur
  • Lift
  • Antar-jemput bandara
    Biaya tambahan
  • Kamar bebas rokok
  • Layanan kamar

Kolam renang indoor
Gratis!

  • Bar kolam

Kebugaran

  • Pelatih pribadi
  • Kelas yoga
  • Tempat fitness
  • Pijat
    Biaya tambahan
  • Pusat kebugaran
  • Sauna

Bahasa yang digunakan

  • Bahasa Inggris
  • Bahasa Indonesia

Aturan menginap
The Alana Surabaya menerima permintaan khusus - masukkan di langkah berikutnya!

Check-in
Mulai pukul 14.00
Check-out
Sampai pukul 12.00
Pembatalan/ prabayar
Kebijakan pembatalan dan pembayaran di muka bervariasi tergantung tipe akomodasi. Harap masukkan tanggal inap Anda dan periksa ketentuan dari opsi yang Anda butuhkan.
Anak-anak dan tempat tidur

Kebijakan anak

Anak-anak bisa menginap.

Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.

Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra

0 - 1 tahun
Tempat tidur ekstra berdasarkan permintaan
Rp 350.000 per anak, per malam
Ranjang bayi berdasarkan permintaan
Rp 350.000 per anak, per malam
2 tahun ke atas
Tempat tidur ekstra berdasarkan permintaan
Rp 350.000 per orang, per malam

Harga untuk ranjang bayi dan tempat tidur ekstra tidak termasuk dalam harga total, dan harus dibayar secara terpisah ketika Anda menginap.

Jumlah tempat tidur ekstra dan ranjang bayi yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.

Semua ranjang bayi dan tempat tidur ekstra tergantung ketersediaan.

Batasan usia
Usia minimum untuk check-in adalah 18
Hewan peliharaan
Hewan peliharaan tidak diperbolehkan.
Metode pembayaran yang diterima
VisaMastercardTunai

Informasi penting
Informasi penting untuk tamu di akomodasi ini

A negative coronavirus (COVID-19) PCR or Antigen test result is mandatory for guests who stay for 3 nights or more and must show upon arrival.

The gala dinner for December 31, 2024 is included in the price.