Petunjuk Pengguna Keynote untuk Mac
- Selamat datang
- Apa yang baru di Keynote 14.2
-
- Pendahuluan Keynote
- Pendahuluan gambar, bagan, dan objek lainnya
- Membuat presentasi
- Memilih cara untuk menavigasi presentasi Anda
- Membuka atau menutup presentasi
- Menyimpan dan menamai presentasi
- Menemukan presentasi
- Mencetak presentasi
- Touch Bar untuk Keynote
- Membuat presentasi menggunakan VoiceOver
-
- Menambahkan atau menghapus slide
- Menambahkan dan melihat catatan penyaji
- Mengubah ukuran slide
- Mengubah latar belakang slide
- Menambahkan tepi di sekitar slide
- Menampilkan atau menyembunyikan placeholder teks
- Menampilkan atau menyembunyikan nomor slide
- Menerapkan tata letak slide
- Menambahkan dan mengedit tata letak slide
- Mengubah tema
-
- Mengubah transparansi objek
- Mengisi bentuk dan kotak teks dengan warna atau gambar
- Menambahkan tepi ke objek
- Menambahkan teks atau judul
- Menambahkan refleksi atau bayangan
- Menggunakan gaya objek
- Mengubah ukuran, memutar, dan membalikkan objek
- Memindahkan dan mengedit objek menggunakan daftar objek
- Menambahkan objek yang ditautkan untuk membuat presentasi Anda interaktif
-
- Mengirim presentasi
- Pendahuluan kolaborasi
- Mengundang orang lain untuk berkolaborasi
- Berkolaborasi pada presentasi bersama
- Melihat aktivitas terbaru di presentasi bersama
- Mengubah pengaturan presentasi bersama
- Berhenti berbagi presentasi
- Folder bersama dan kolaborasi
- Menggunakan Box untuk berkolaborasi
- Membuat animasi GIF
- Memposting presentasi Anda dalam blog
-
- Menggunakan iCloud Drive dengan Keynote
- Mengekspor ke PowerPoint atau format file lainnya
- Mengurangi ukuran file presentasi
- Menyimpan presentasi besar sebagai file paket
- Memulihkan versi presentasi sebelumnya
- Memindahkan presentasi
- Menghapus presentasi
- Melindungi presentasi dengan kata sandi
- Mengunci presentasi
- Membuat dan mengelola tema khusus
- Hak Cipta
Pendahuluan gaya paragraf di Keynote di Mac
Gaya paragraf adalah sekumpulan atribut—seperti ukuran dan warna font—yang menentukan tampilan paragraf. Saat menerapkan gaya paragraf ke paragraf, tampilan semua teks di paragraf akan berubah. Gunakan gaya paragraf untuk:
Mendapatkan tampilan yang konsisten untuk semua teks dalam presentasi Anda: Anda dapat memilih paragraf mana pun dan menerapkan gaya agar paragraf terlihat sama.
Membuat perubahan menyeluruh pada tampilan teks di presentasi Anda dengan cepat: Misalnya, jika Anda menerapkan gaya Heading ke semua heading dalam presentasi, dan selanjutnya memutuskan Anda ingin mengubah warnanya, Anda dapat mengubah warna gaya Heading, dan semua heading diperbarui secara otomatis.
Keynote disertai dengan preset gaya paragraf, tapi Anda dapat membuat gaya paragraf Anda sendiri untuk digunakan di presentasi.
Jika Anda mengubah tampilan teks yang diterapkan gaya paragraf, asterisk akan muncul di samping nama gaya pada menu Gaya Paragraf, menunjukkan bahwa gaya memiliki penimpaan untuk teks tertentu tersebut. Tombol Perbarui juga muncul jika Anda mengubah semua teks di paragraf. Dalam hal ini, Anda dapat membiarkan penimpaan atau memperbarui gaya paragraf agar sesuai dengan perubahan.
Catatan: Anda tidak dapat menerapkan gaya paragraf ke teks di sel tabel.